Revolusi Ekonomi. Mengubah sampah menjadi berkah

Revolusi Ekonomi. Mengubah sampah menjadi berkah

Banyuwangi.mediabangsa.net// Sebagai Bagian Dari Sebuah Negara Dengan Jumlah Populasi Hingga Mencapai Angka 261 Juta Orang, Masyarakat Indonesia Tanpa Disadari Sedang Menghadapi Permasalahan Krusial Terkait Pengelolaan Limbah Sampah, Terutama Di Sejumlah Wilayah Kota-Kota Besar Di Indonesia.

Kasus Inilah Yang Mendorong Bpk.Lamseng saragih Untuk mengkampanyekan revolusi ekonomi kreatif “mengubah sampah menjadi berkah”. Berangkat Dari Permasalahan Yang Ia Hadapi Di Lingkungan Tempat Tinggalnya Sehari-Hari, Mengampanyekan Bahwa Sampah Pun Bisa Menjadi Berkah Bagi Siapa Saja Yang Sadar Akan Potensi Bisnis Di Dalamnya. Ungkap pak lamseng dengan senyum khasnya.

Bpk.lamseng saragih seorang dokter hewan yang bertugas di kecamatan licin saat ini telah merealisasikan kegiatan pelatihan penguatan soft skill dan management bank sampah di wilayah kerjanya. Dalam kegiatan tersebut mengundang ketua RT / perdusun diwilayah kecamatan licin. Yang nantinya berharap ilmu dari kegiatan tersebut bisa diterapkan di desanya masing – masing.

H.Hartono.S,Sos.MS.i camat kecamatan licin dalam sambutannya saat membuka acara pelatihan penguatan soft skill dan management bank sampah di aula kecamatan licin, dirinya sangat mengapresiasi kegiatan tersebut dalam rangka licin bebas sampah dan sampah menjadi berkah. Tuturnya, selasa 05/06/18

Reporter rio

Kategori: NewsPariwisata