Pagelaran Barong Cilik Edukasi Penelitian Mahasiswa Undip Semarang

Pagelaran Barong Cilik Edukasi Penelitian Mahasiswa Undip Semarang

Banyuwangi.mediabangsa.net// Pagelaran seni jaranan barong cilik Joyo Putro Budoyo menjadi sajian hiburan divilla pakis residence yang rutin digelar dihalaman villa, selain menjadi hiburan untuk memanjakan pengunjung villa kesenian barong tersebut mempunyai nilai edukasi. 07/05/23 

Luke Verdien wiranegara pengunjung villa pakis residence juga sebagai ketua panitia kegiatan penelitian mahasiswa UNDIP Universitas Diponegoro Semarang mengatakan sangat mengapresiasi pertunjukan ini sebelumnya memang tidak di rencanakan tetapi dengan inisiatif dari pihak penginapan karena ada latihan rutin dari sanggar.

Fatma Selkia Ningrum mahasiswi UNDIP acara barong sangat membantu tugas kami dalam membentuk laporan penelitian dan sesuai dengan judul yang kita ajukan mengangkat tentang kesenian barongan ucapan terimakasih kepada mas bahron dan cak moksen yang sudah membantu mengenalkan ke pada penggiat seni di banyuwangi juga.

antusiasme dari masyarkat sekitar penginapan ikut memeriahkan acara tersebut sangat luar biasa di daerah saya mungkin tidak semeriah ini menunjukan bahwa pagelaran seperti ini sangat di ganrungi oleh kaula muda maupun golongan tua” tambah dari mas luke.

Dr. Agus Mursidi M.Pd selaku pendamping dari UNIBA menyampaikan terimakasih dari pihak penginapan yang telah menyiapkan pertunjukan ini sehingga edukasi tentang budaya dan kesenian bisa tersampaikan dengan mudah dan bisa mengenalkan kesenian banyuwangi ke luar daerah banyuwangi.

Bahron 
Tim

Kategori: DLLNewsPendidikan