Bulog Banyuwangi Gelontorkan 3.790.740 kg Bantuan Pangan Untuk Masyarakat

Bulog Banyuwangi Gelontorkan 3.790.740 kg Bantuan Pangan Untuk Masyarakat

Banyuwangi.mediabangsa.net// Bantuan Pangan yang bersifat hibah kepada masyarakat yang membutuhkan, saat ini bulog telah slesai menyalurkan bantuan pangan, dengan total ada 3x alokasi bantuan pangan. dengan kuantum per bulan sejumlah 1.263.580 kg dengan total 3.790.740 kg dalam 3x alokasi kamis 08/06/23. 

Bpk.Harisun kepala Bulog banyuwangi menyampaikan Jumlah yg telah disalurkan 3 alokasi sejumlah 3.790.740 kg dengan rincian tiap alokasi sejumlah 1.263.580 kg.

"sampai saat ini kami telah menyalurkan  bantuan pangan sejumlah 3.790.740 kg dengan rincian tiap alokasi sejumlah 1.263.580 kg, dengan total ada 3x alokasi bantuan pangan"

kegiatan tersebut dihadiri bpk asisten pemerintah kabupaten Banyuwangi, kadis koperasi umkm, kadis pertanian, kabag perekonomian, kadis sosial dan pimpinan cabang pt pos Indonesia. 

Harisun menambahkan dengan adanya bantuan pangan dari pemerintah yang diterima masyarakat. setiap keluarga penerima manfaat (KPM) mendapat 10 kg dalam 3x alokasi, yaitu bulan maret april mei. semoga dengan adanya bantuan pangan tersebut bisa mengurangi beban masyarakat dalam hal penyediaan pangan khususnya beras, apalagi saat menyambut puasa bulan ramadhan dan hari raya idul fitri disini pemerintah memastikan dan hadir ditengah - tengah masyarakat untuk mengurangi beban khusus dalam hal pangan.

Humas

Kategori: DLLNews